Senin, 14 September 2015

Analisa Harga Saham VIVA 15 September 2015

Pergerakan harga saham VIVA boleh dikatakan fluktuatif moderat sehingga memberikan ruang trading yang menarik bagi para trader. Setelah ditekan hingga ke harga 347, saham VIVA dapat melesat ke harga tertinggi di 371. Namun saat penutupan perdagangan, harga kembali tertekan masuk ke teritori negatif. Harga saham VIVA akan menguji Resistance 369 dengan Support di 345.

Analisa Harga Saham VIVA 15 September 2015


Asing banyak membuang Saham VIVA dengan net 519 ribu. Aksi beli dipimpin oleh CS dan FZ, sementara aksi jual didominasi CC danYU.

analisa transaksi jual beli broker saham VIVA 14 september 2015



Analisa Harga Saham Indonesia
Saham Online di bawah 500



Tidak ada komentar:

Posting Komentar